BoyzForum! BoyzForum! - forum gay Indonesia www.boyzforum.com

Howdy, Stranger!

It looks like you're new here. If you want to get involved, click one of these buttons!

Selamat datang di situs Boyzforum yang diarsipkan oleh Queer Indonesia Archive. Forum untuk komunitas gay Indonesia yang populer ini didirikan pada tahun 2003, dan ditutup pada tanggal 15 Desember 2020.

Forum ini diabadikan untuk kepentingan sejarah. Tidak akan ada konten baru di forum ini. Silakan menikmati forum ini sebagai potongan dari sejarah queer Indonesia.

turut berduka cita atas korban TSUNAMI di Aceh

edited February 2005 in BoyzRoom
ikut berduka cita.. semoga para korban Tsunami di terima disisiNya. Amin
«1

Comments

  • fertigo28 wrote:
    ikut berduka cita.. semoga para korban Tsunami di terima disisiNya. Amin

    ....... ikut mendoá bersama fertigo ...
  • Amiin..amiiin...ya robbal allamiiiin......

    Innalillahi wa'inalillahi ro'jiun......
  • turut mengucapkan belasungkawa buat rekan2 di aceh. indonesia menangis nih (dan juga srilanka, thailand, malaysia, bangladesh, maladewa, somalia).

    kemarin total korban dihitung 7rb. hari ini 23rb. semoga gak bertambah terlalu banyak lagi... dan semoga utk tsunami susulan sudah bisa diantisipasi dan tidak bertambah korban jiwa.

    gelombang tsunami setinggi kebun kelapa... perahu terseret hingga 10km dari pantai... benar2 bencana terburuk tahun ini. kenapa ya tidak terprediksi sama sekali? di amrik biasanya gempa, tornado, dsb sudah terprediksi berbulan2 sebelumnya? selain dompet sosial, barangkali perlu ada dompet riset agar BMG bisa memprediksi lebih baik lagi di kemudian hari...
  • AJAB DAN SENGSARA......KITA LIHAT PD DIRI KITA SEKARANG.....TANDA2 AKHIR JAMAN SDH MULAI NAMPAK....BERBUATLAH KEBAIKAN SOBAT BF SEMUA.....
    Gus Bagus wrote:
    Amiin..amiiin...ya robbal allamiiiin......

    Innalillahi wa'inalillahi ro'jiun......
  • putrasaja wrote:
    AJAB DAN SENGSARA......KITA LIHAT PD DIRI KITA SEKARANG.....TANDA2 AKHIR JAMAN SDH MULAI NAMPAK....BERBUATLAH KEBAIKAN SOBAT BF SEMUA.....
    Gus Bagus wrote:
    Amiin..amiiin...ya robbal allamiiiin......

    Innalillahi wa'inalillahi ro'jiun......
    saya berencana mau galang bantuan... ntah apalah.. materi dan non materi... kalau ada yang mau disumbangkan boleh lho dan sangat berterima kasih
    bantuan yang dibutuhkan terutama sembako ... kalau mau sumbang duit bisa saja, nanti saya salurkan...
  • turut mengucapkan belasungkawa buat rekan2 di aceh. indonesia menangis nih (dan juga srilanka, thailand, malaysia, bangladesh, maladewa, somalia).

    kemarin total korban dihitung 7rb. hari ini 23rb. semoga gak bertambah terlalu banyak lagi... dan semoga utk tsunami susulan sudah bisa diantisipasi dan tidak bertambah korban jiwa.

    gelombang tsunami setinggi kebun kelapa... perahu terseret hingga 10km dari pantai... benar2 bencana terburuk tahun ini. kenapa ya tidak terprediksi sama sekali? di amrik biasanya gempa, tornado, dsb sudah terprediksi berbulan2 sebelumnya? selain dompet sosial, barangkali perlu ada dompet riset agar BMG bisa memprediksi lebih baik lagi di kemudian hari...
    betul betul mengerikan dan mengharukan... btw saya menginformasikan saja... apabila ada yang mau kasih bantuan apa aja, tapi yang paling dibutuhkan adalah sembako... kamu bisa langsung datang ke posko SCTV di mesjid istiqlal thanks for your concern
  • fertigo28 wrote:
    ikut berduka cita.. semoga para korban Tsunami di terima disisiNya. Amin

    saya sering ke banda aceh, lokhseumawe, sering ketemuan anak anak #gim dan millis gay, diantaranya agus, wahyu, sira, erry, dan yang lainnya, semenjak badai 26 dec saya selalu mencoba menghubungi hp atau no rumah/kantor nya , tapi gak ada yang kesambung, masih adakah mereka.....yang jadi kenangan hanya hubungan singkat dan kenangan manis ml bersama mereka.
  • fertigo28 wrote:
    ikut berduka cita.. semoga para korban Tsunami di terima disisiNya. Amin
    saya sering ke banda aceh, lokhseumawe, sering ketemuan anak anak #gim dan millis gay, diantaranya agus, wahyu, sira, erry, dan yang lainnya, semenjak badai 26 dec saya selalu mencoba menghubungi hp atau no rumah/kantor nya , tapi gak ada yang kesambung, masih adakah mereka.....yang jadi kenangan hanya hubungan singkat dan kenangan manis ml bersama mereka.
    sementara ini di aceh utara memang ter cut-off semua hubungan komunikasi dan jaringan listriknya dan menglami kerugian yang paling besar.. mudah mudahan saja teman kamu baik baik saja... kita do'a kan
  • pemberitahuan:

    terima kasih kepada rekan rekan yang sudah menyumbang dan membantu kami dlam bentuk materi atau non materi. posko kami telah menyerahkan bantuan rekan-rekan ke MUI di mesjid Istiqlal.

    Rencananya bantuan tersebut akan dikirimkan (main concern terutama makanan jadi) besok tanggal 2 januari 2004. semoga membawa berkah bagi kita semua... amin
  • TURUT BERDUKA CITA
    ATAS MENINGGAL NYA PARA KORBAN TSUNAMI
    SEMOGA KELUARGA KORBAN YANG DI TINGGALKAN DAPAT TABAH DAN MENGIKLASKAN KEPERGIAN ORANG ORANG YANG TELAH MENDAHULUI KITA, DAN SEMOGA SEMUA ARWAH DI TERIMA DI SISI TUHAN YANG MAHA ESA, AMIN
  • Rekan rekan mohon tetap waspada. jangan sampai rasa
    simpati
    menjadikan kita lengah dan terjebak pada
    praktek
    penipuan culas yang memanfaatkan bencana
    nasional sebagai kedok penipuan.

    saya sarankan agar selalu melakukan cek
    kepada
    nomer rekening sumbangan bencana yang akan
    kita sumbangkan, kemudian periksa pula
    kredibilitas lembaga yang mengelolanya.

    banyak peringatan juga disampaikan oleh para
    tokoh di negara ini, agar masyarakat waspada,
    jangan sampai bencana yang membuat bangsa
    kita berduka dan menderita ini, dimanfaatkan
    oleh
    orang2 jahat yang hendak mengambil keuntungan
    ditengah kesempitan
    benar... hati hati....
  • my condolensces to the victimes of the tragedy.

    Ada yang tau organisasi yang mengirim sukarelawan ke sana? (jangan metro) Saya ingin ke sana untuk membantu. Tapi tidak mempunyai keahlian medis.
  • t1m1de wrote:
    my condolensces to the victimes of the tragedy.

    Ada yang tau organisasi yang mengirim sukarelawan ke sana? (jangan metro) Saya ingin ke sana untuk membantu. Tapi tidak mempunyai keahlian medis.

    Banyak cara untuk menjadi sukarelawan , salah satu nya kamu bisa datang ke kantor DEPSOS or PMI di kota kamu , selain itu bisa juga lewat posko posko peduli aceh , coba dech u tanya informasi disana .

    Mudah mudahan niat kamu terkabul , aku juga doakan ketulusanmu serta niat baikmu diikuti ama rekan rekan yg lain...Amin..
  • Ryo irawan wrote:
    t1m1de wrote:
    my condolensces to the victimes of the tragedy.

    Ada yang tau organisasi yang mengirim sukarelawan ke sana? (jangan metro) Saya ingin ke sana untuk membantu. Tapi tidak mempunyai keahlian medis.

    Banyak cara untuk menjadi sukarelawan , salah satu nya kamu bisa datang ke kantor DEPSOS or PMI di kota kamu , selain itu bisa juga lewat posko posko peduli aceh , coba dech u tanya informasi disana .

    Mudah mudahan niat kamu terkabul , aku juga doakan ketulusanmu serta niat baikmu diikuti ama rekan rekan yg lain...Amin..

    liat di www.depsos.go.id ...... menurut babylon ...
  • t1m1de wrote:
    my condolensces to the victimes of the tragedy.

    Ada yang tau organisasi yang mengirim sukarelawan ke sana? (jangan metro) Saya ingin ke sana untuk membantu. Tapi tidak mempunyai keahlian medis.

    ngngng... kalo kamu mau. biasanya yang kirim sukarelawan itu... datang aja ke kampus kampus
Sign In or Register to comment.