BoyzForum! BoyzForum! - forum gay Indonesia www.boyzforum.com

Howdy, Stranger!

It looks like you're new here. If you want to get involved, click one of these buttons!

Selamat datang di situs Boyzforum yang diarsipkan oleh Queer Indonesia Archive. Forum untuk komunitas gay Indonesia yang populer ini didirikan pada tahun 2003, dan ditutup pada tanggal 15 Desember 2020.

Forum ini diabadikan untuk kepentingan sejarah. Tidak akan ada konten baru di forum ini. Silakan menikmati forum ini sebagai potongan dari sejarah queer Indonesia.

Salam Kenal

edited January 2009 in Nusantara
Dear temans,
Salam kenal, ini pengalaman pertama saya bergabung komunitas yang selama ini saya rindukan. selama ini hanya bisa sembunyi dan memendam perasaan serta munafik. belakangan baru berani mengekspresikan diri dan mencoba mencari teman-teman, sahabat bahkan kekasih yang bisa menjadi teman share ato berbagi kasih sayang.

karena saya orang baru, mohon bimbingannya ya temans :)

Salam,
Supri

Comments

  • supri79 wrote:
    Dear temans,
    Salam kenal, ini pengalaman pertama saya bergabung komunitas yang selama ini saya rindukan. selama ini hanya bisa sembunyi dan memendam perasaan serta munafik. belakangan baru berani mengekspresikan diri dan mencoba mencari teman-teman, sahabat bahkan kekasih yang bisa menjadi teman share ato berbagi kasih sayang.

    karena saya orang baru, mohon bimbingannya ya temans :)

    Salam,
    Supri
    sama bos... tp ngk apa lah d pendam dr pd malu bgt kl ketawan hehehe tp susah jg mendamnya arrrghhh ya sudah jalani hati2 aja...untung aja ada forum ini jd bs sedikit berekspresi hehe...
  • Salam, tapi saat saya berusaha sembunyi, rasa perih memendam cinta he..he.., pernah tidak klian merasakan betapa sakitnya dijauhi oleh orang yang kita cintai hanya karena mereka tau bahwa kita ini gay. saya mulai merasakannya. saya belum tau gimana jurus ampuh untuk meraih cinta itu. walau banyak teman yang menentang saya, saya tetap percaya bahwa gay juga berhak untuk merasakan cinta, some friends say bahwa gay hanyalah mencari kepuasan. maap ku benar2 orang baru.
Sign In or Register to comment.