BoyzForum! BoyzForum! - forum gay Indonesia www.boyzforum.com

Howdy, Stranger!

It looks like you're new here. If you want to get involved, click one of these buttons!

Selamat datang di situs Boyzforum yang diarsipkan oleh Queer Indonesia Archive. Forum untuk komunitas gay Indonesia yang populer ini didirikan pada tahun 2003, dan ditutup pada tanggal 15 Desember 2020.

Forum ini diabadikan untuk kepentingan sejarah. Tidak akan ada konten baru di forum ini. Silakan menikmati forum ini sebagai potongan dari sejarah queer Indonesia.

cinta sejati ??

2»

Comments

  • hmmm gak tau itu dia yang sedang saya pertanyakan disaat saya menyukai seseorang hanya ketakutan yang saya rasakan, mungkin ada yang bilang tidak ada yang salah dengan menjadi gay tetapi apakah benar begitu.... mungkin ketakutan itu muncul dr guilty feeling saya sendiri. Jadi apakah ada cinta sejati untuk seorang gay ???
  • ina wrote:
    hmmm gak tau itu dia yang sedang saya pertanyakan disaat saya menyukai seseorang hanya ketakutan yang saya rasakan, mungkin ada yang bilang tidak ada yang salah dengan menjadi gay tetapi apakah benar begitu.... mungkin ketakutan itu muncul dr guilty feeling saya sendiri. Jadi apakah ada cinta sejati untuk seorang gay ???
    ooo tujuan topiknya adalah ingin mencari jawaban tentang pilihan kamu apakah "worthy" menjadi gay atau tidak, begitu khan??
    trus kalo banyak yang bilang "cinta sejati itu ada" lalu pilihan kamu adalah gay...
    dan kalo banyak yang bilang "cinta sejati itu tidak ada" lalu kamu tidak mau menjadi gay...

    wiw, pilihan hidup didasarkan pada "VOTING"...
    gak banget deh ina...

    look at yourself, feel it, baca2 lagi forum BF ini, cari jati diri, just like me ^^
  • kalu menurut aku cinta sejati gay itu ada
    tapi sampai sekarang aku juga lum nemuin cinta sejati itu

    hehehe
  • ina wrote:
    hmmm gak tau itu dia yang sedang saya pertanyakan disaat saya menyukai seseorang hanya ketakutan yang saya rasakan, mungkin ada yang bilang tidak ada yang salah dengan menjadi gay tetapi apakah benar begitu.... mungkin ketakutan itu muncul dr guilty feeling saya sendiri. Jadi apakah ada cinta sejati untuk seorang gay ???
    ooo tujuan topiknya adalah ingin mencari jawaban tentang pilihan kamu apakah "worthy" menjadi gay atau tidak, begitu khan??
    trus kalo banyak yang bilang "cinta sejati itu ada" lalu pilihan kamu adalah gay...
    dan kalo banyak yang bilang "cinta sejati itu tidak ada" lalu kamu tidak mau menjadi gay...

    wiw, pilihan hidup didasarkan pada "VOTING"...
    gak banget deh ina...

    look at yourself, feel it, baca2 lagi forum BF ini, cari jati diri, just like me ^^

    .... koq jd voting y gak nyambung n y ud lah sepertinya forum ini tidak memberikan jawaban mungkin saya akan mencari jati diri saya tidak melalui forum ini... thx all ya udah meberikan opininya. yang pasti sampe skrng saya masih mencari jawaban, apakah ada cinta sejati untuk seorang gay?
  • ina wrote:
    ina wrote:
    hmmm gak tau itu dia yang sedang saya pertanyakan disaat saya menyukai seseorang hanya ketakutan yang saya rasakan, mungkin ada yang bilang tidak ada yang salah dengan menjadi gay tetapi apakah benar begitu.... mungkin ketakutan itu muncul dr guilty feeling saya sendiri. Jadi apakah ada cinta sejati untuk seorang gay ???
    ooo tujuan topiknya adalah ingin mencari jawaban tentang pilihan kamu apakah "worthy" menjadi gay atau tidak, begitu khan??
    trus kalo banyak yang bilang "cinta sejati itu ada" lalu pilihan kamu adalah gay...
    dan kalo banyak yang bilang "cinta sejati itu tidak ada" lalu kamu tidak mau menjadi gay...

    wiw, pilihan hidup didasarkan pada "VOTING"...
    gak banget deh ina...

    look at yourself, feel it, baca2 lagi forum BF ini, cari jati diri, just like me ^^

    .... koq jd voting y gak nyambung n y ud lah sepertinya forum ini tidak memberikan jawaban mungkin saya akan mencari jati diri saya tidak melalui forum ini... thx all ya udah meberikan opininya. yang pasti sampe skrng saya masih mencari jawaban, apakah ada cinta sejati untuk seorang gay?

    ada...

    walaupun itu jarang
  • bisa banget!!
  • ina wrote:
    apakah seorang gay bisa mendapatkan cinta sejati ?

    bisa, tp tidak untuk selamanya
  • jkevink wrote:
    ina wrote:
    ina wrote:
    hmmm gak tau itu dia yang sedang saya pertanyakan disaat saya menyukai seseorang hanya ketakutan yang saya rasakan, mungkin ada yang bilang tidak ada yang salah dengan menjadi gay tetapi apakah benar begitu.... mungkin ketakutan itu muncul dr guilty feeling saya sendiri. Jadi apakah ada cinta sejati untuk seorang gay ???
    ooo tujuan topiknya adalah ingin mencari jawaban tentang pilihan kamu apakah "worthy" menjadi gay atau tidak, begitu khan??
    trus kalo banyak yang bilang "cinta sejati itu ada" lalu pilihan kamu adalah gay...
    dan kalo banyak yang bilang "cinta sejati itu tidak ada" lalu kamu tidak mau menjadi gay...

    wiw, pilihan hidup didasarkan pada "VOTING"...
    gak banget deh ina...

    look at yourself, feel it, baca2 lagi forum BF ini, cari jati diri, just like me ^^

    .... koq jd voting y gak nyambung n y ud lah sepertinya forum ini tidak memberikan jawaban mungkin saya akan mencari jati diri saya tidak melalui forum ini... thx all ya udah meberikan opininya. yang pasti sampe skrng saya masih mencari jawaban, apakah ada cinta sejati untuk seorang gay?

    ada...

    walaupun itu jarang

    Sabar Ya .. ^^

    swt.gif
  • albert2 wrote:
    jkevink wrote:
    ina wrote:
    ina wrote:
    hmmm gak tau itu dia yang sedang saya pertanyakan disaat saya menyukai seseorang hanya ketakutan yang saya rasakan, mungkin ada yang bilang tidak ada yang salah dengan menjadi gay tetapi apakah benar begitu.... mungkin ketakutan itu muncul dr guilty feeling saya sendiri. Jadi apakah ada cinta sejati untuk seorang gay ???
    ooo tujuan topiknya adalah ingin mencari jawaban tentang pilihan kamu apakah "worthy" menjadi gay atau tidak, begitu khan??
    trus kalo banyak yang bilang "cinta sejati itu ada" lalu pilihan kamu adalah gay...
    dan kalo banyak yang bilang "cinta sejati itu tidak ada" lalu kamu tidak mau menjadi gay...

    wiw, pilihan hidup didasarkan pada "VOTING"...
    gak banget deh ina...

    look at yourself, feel it, baca2 lagi forum BF ini, cari jati diri, just like me ^^

    .... koq jd voting y gak nyambung n y ud lah sepertinya forum ini tidak memberikan jawaban mungkin saya akan mencari jati diri saya tidak melalui forum ini... thx all ya udah meberikan opininya. yang pasti sampe skrng saya masih mencari jawaban, apakah ada cinta sejati untuk seorang gay?

    ada...

    walaupun itu jarang

    Sabar Ya .. ^^

    swt.gif

    ah auk ah
  • jkevink wrote:
    albert2 wrote:
    jkevink wrote:
    ina wrote:
    ina wrote:
    hmmm gak tau itu dia yang sedang saya pertanyakan disaat saya menyukai seseorang hanya ketakutan yang saya rasakan, mungkin ada yang bilang tidak ada yang salah dengan menjadi gay tetapi apakah benar begitu.... mungkin ketakutan itu muncul dr guilty feeling saya sendiri. Jadi apakah ada cinta sejati untuk seorang gay ???
    ooo tujuan topiknya adalah ingin mencari jawaban tentang pilihan kamu apakah "worthy" menjadi gay atau tidak, begitu khan??
    trus kalo banyak yang bilang "cinta sejati itu ada" lalu pilihan kamu adalah gay...
    dan kalo banyak yang bilang "cinta sejati itu tidak ada" lalu kamu tidak mau menjadi gay...

    wiw, pilihan hidup didasarkan pada "VOTING"...
    gak banget deh ina...

    look at yourself, feel it, baca2 lagi forum BF ini, cari jati diri, just like me ^^

    .... koq jd voting y gak nyambung n y ud lah sepertinya forum ini tidak memberikan jawaban mungkin saya akan mencari jati diri saya tidak melalui forum ini... thx all ya udah meberikan opininya. yang pasti sampe skrng saya masih mencari jawaban, apakah ada cinta sejati untuk seorang gay?

    ada...

    walaupun itu jarang

    Sabar Ya .. ^^

    swt.gif

    ah auk ah

    Zzzzzzzzz.....

    spin.gif
  • ina wrote:
    apakah seorang gay bisa mendapatkan cinta sejati ?

    bisa, tp tidak untuk selamanya

    aq lbih stuju senk ini

    isa tp gk slamanya

    soalny Qta harus kmbali apa kata masyarakat dan logika
Sign In or Register to comment.