Dear all, smoga bermanfaat yah....
Teman2, jgn takut sms merah ya. Telepon dari Nomor “+6666″ Bohong, Ternyata Ada Triknya
Membaca pemberitaan di Detikinet, tentang orang-orang yang panik, dan
ada
yang pingsan membaca SMS tersebut.
Pada pagi tadi ada temen saya yang melaporin kalau ada temennya yang
ditelepon dari nomor +6666 (cuma 4 digit saja), sehingga membuat temen
(FN) tersebut dag-dig-dug. Saya akhirnya agak berdebat dengan temen
saya.
Saya bilang sama FN itu kalau namanya SMS maupun telepon itu bisa
di-spoof
alias pengirim SMS atau penelepon nomernya bisa diganti sesuka kita
dengan
menggunakan jasa Spoof Caller, yang banyak beredar di internet.
Saya soalnya ingat betul pernah baca tentang ini namun belum pernah
mencoba, waktu itu saya baca berita di tahun 2006 Paris Hilton pernah
kena
kasus membuka voice mail orang lain yang menggunakan autentikasi dengan
mengganti caller ID dengan nomor pemilik voice mail tersebut.
Saking berdebatnya, akhirnya saya membeli voucher Spoof Card dari salah
satu provider di internet yang harganya USD 10, yang bisa digunakan
untuk
menelepon selama 60 menit. Setelah dapat PIN voucher, saya memasukkan
nomor HP saya (+6281215xxxxx) , lalu memasukkan nomer HP FH yang mau
saya
telepon (+628118xxxxx) lalu saya memasukkan “Number to display on
Caller
ID“, di situ angka yang saya masukkan adalah “+6666″
(pura-puranya angka
setan). Cara kerjanya sebenarnya mirip dengan penggunaan kartu VOIP.
Setelah form saya submit, server call spoofer ini menelepon ke HP saya,
lalu saya angkat dan saya diminta oleh suara mesin untuk melakukan
tekan
angka “1″ di HP saya untuk memulai call ke FH. setelah beberapa
saat
terdengar nada panggil dan setelah kami sama-sama cek ke HP-nya FH,
terlihat di situ kalau yang menelepon adalah “+6666″. Nah lo? Namun
saya
mencoba di HP temen saya yang satu, munculnya unknown number (jadi kami
simpulkan hasil bervariasi tergantung nomor HP)
Untuk mencegah adanya keisengan yang tidak diinginkan, saya tidak
memberikan link ke provider yang saya gunakan tersebut. Pembaca bisa
mencari banyak sekali provider di Google dengan kata kunci “call
spoofingâ€. Namun yang baru saja saya coba, cuma ada beberapa saja
yang
support bisa spoof telepon ke Indonesia
Saya kira wajar saja kalau orang sehabis di-SMS mengenai angka “66″
setan
tersebut, apabila ada temennya yang iseng mengerjain spoofing call
pakai
nomor “+6666″ (contoh saja), akhirnya jantungan dan pingsan, atau
bisa
berakibat fatal dan sampai meninggal karena saking kagetnya. Bagaimana
kalau mengerjai dengan call spoof seolah-olah dari boss, atau bahkan
mungkin dari nomor HP pejabat, atau presiden?
Mohon nurani pembaca untuk dikembalikan sebagaimana mestinya, agar
pengetahuan ini tidak digunakan untuk hal-hal yang tidak diinginkan,
dan
diharapkan tulisan saya ini bisa membantu agar masyarakat tidak
terpancing
dan panik dengan hal-hal seperti ini.
*) Catatan: baru berhasil saya coba memakai provider Telkomsel.
Comments
PANTESAN YA NEGARA INI GAK MAJU2...RAKYATNYA AJA MASIH ERCAYA SAMA TAHYUL2 TOLOL KYK GINI...CKCKCKCKCKCKCKCK
loe jd bahan percobaan gue aja..
"hai,ini sms merah...dan sebentar lagi anda akan terkapar..."
(yg pasti gak mungkin gitu kan??? )
jleb jleb jleb !!! (ketauan org nya bisa dibante lho kamu... hihihi..)
wah, kebayang klo dpt call no.presiden ? wkkkwk, pasti orgnya kaget banget. hihihihihih. jadi pengen nyoba kaya gt, khusus ke temen gw yg nyebelin. wkekekekke. keren !!!!
Gw sih dari awal juga udah ga percaya ma yang begituan,,
dia dapet sms model begitu
tangannya kesetrum katanya
....
gew mikir, ngapain hayo coba, orang iseng beli voucher $10 buat ngerjain tukang sate ..
hmm hmm
trus dia parno
ada telepon
NO NUMBER
...
hadooohhh ...