BoyzForum! BoyzForum! - forum gay Indonesia www.boyzforum.com

Howdy, Stranger!

It looks like you're new here. If you want to get involved, click one of these buttons!

Selamat datang di situs Boyzforum yang diarsipkan oleh Queer Indonesia Archive. Forum untuk komunitas gay Indonesia yang populer ini didirikan pada tahun 2003, dan ditutup pada tanggal 15 Desember 2020.

Forum ini diabadikan untuk kepentingan sejarah. Tidak akan ada konten baru di forum ini. Silakan menikmati forum ini sebagai potongan dari sejarah queer Indonesia.

Merpati Tak Pernah Ingkar Janji

123457

Comments

  • Semuanya terjadi bak sinetron. One thing lead to another, satu line yang selama ini paling aku benci kalau membacanya di novel. Ternyata terjadi padaku,....

    Malam itu menjadi saksi bisu sebuah penghianatan yang tak akan terlupakan. Tali cinta yang begitu indah, akhirnya putus oleh sebuah kesalahan kecil. Kecil????? munafikkah aku mengaku kalau itu hanya kesalahan kecil?? Tidak.... itu bukan kesalahan kecil.... ini kesalahan besar, kesalahan yang berulang selama 3 malam berikutnya.

    Ternyata Andika ketagihan hubungan yang belum pernah dirasakannya selama ini. Kenikmatan yang membawa kita semua bergabung dalam media ini. Kenikmatan yang menurut sebagian besar orang adalah salah dan melawan kodrati. Kesalahan yang pastinya akan mengubah hidupnya dikemudian hari.

    Kenikmatan itu ternyata benar mengubah seorang Andika yang dilihat dari sudut pandang apapun adalah seorang straight itu menjadi begitu ber api-api ketika memagut dan memadu kasih. Tak seperti malam sebelumnya yang begitu canggung, malam berikutnya dia sudah begitu ahli dan demanding.... liar... dan entah sudah berapa lama, aku sudah tidak merasakan ke liar an itu.... salahkah aku kalau akhirnya aku larut dan tergoda lagi kedalam sebuah pergulatan maha dahsyat yang entah sudah berapa musim terlupakan???

    Selama 3 hari itu aku seakan larut dalam sebuah petualangan yang begitu menegangkan dan terkesan mengasikkan hingga aku pun lupa akan seorang yang masih setia menungguku disana..... Beberapa sms singkat yang selalu dikirimnya, yang senantiasa menambah ngilu dihatiku.

    Sampai akhirnya petualangan itu harus berakhir. Ketika Andika mengantarku ke airport yang terletak di pulau yg berbeda itu, aku tau, petualangan itu harus berakhir.

    Ketika akan masuk ke dalam pesawat Cathay Pacific yang akan mengantarku pulang itu, aku menyempatkan diri mengirim sebuah sms ke merpati.....

    janji ya jgn marah....
    Aq Minta maaf..... Aq sdh khilaf.....
  • Montox wrote:
    Semuanya terjadi bak sinetron. One thing lead to another, satu line yang selama ini paling aku benci kalau membacanya di novel. Ternyata terjadi padaku,....

    Malam itu menjadi saksi bisu sebuah penghianatan yang tak akan terlupakan. Tali cinta yang begitu indah, akhirnya putus oleh sebuah kesalahan kecil. Kecil????? munafikkah aku mengaku kalau itu hanya kesalahan kecil?? Tidak.... itu bukan kesalahan kecil.... ini kesalahan besar, kesalahan yang berulang selama 3 malam berikutnya.

    Ternyata Andika ketagihan hubungan yang belum pernah dirasakannya selama ini. Kenikmatan yang membawa kita semua bergabung dalam media ini. Kenikmatan yang menurut sebagian besar orang adalah salah dan melawan kodrati. Kesalahan yang pastinya akan mengubah hidupnya dikemudian hari.

    Kenikmatan itu ternyata benar mengubah seorang Andika yang dilihat dari sudut pandang apapun adalah seorang straight itu menjadi begitu ber api-api ketika memagut dan memadu kasih. Tak seperti malam sebelumnya yang begitu canggung, malam berikutnya dia sudah begitu ahli dan demanding.... liar... dan entah sudah berapa lama, aku sudah tidak merasakan ke liar an itu.... salahkah aku kalau akhirnya aku larut dan tergoda lagi kedalam sebuah pergulatan maha dahsyat yang entah sudah berapa musim terlupakan???

    Selama 3 hari itu aku seakan larut dalam sebuah petualangan yang begitu menegangkan dan terkesan mengasikkan hingga aku pun lupa akan seorang yang masih setia menungguku disana..... Beberapa sms singkat yang selalu dikirimnya, yang senantiasa menambah ngilu dihatiku.

    Sampai akhirnya petualangan itu harus berakhir. Ketika Andika mengantarku ke airport yang terletak di pulau yg berbeda itu, aku tau, petualangan itu harus berakhir.

    Ketika akan masuk ke dalam pesawat Cathay Pacific yang akan mengantarku pulang itu, aku menyempatkan diri mengirim sebuah sms ke merpati.....

    janji ya jgn marah....
    Aq Minta maaf..... Aq sdh khilaf.....

    BAH!!!!!
    khilaf katamu?
    khilaf?
    gyahahahhaa

    huakakakaka
    MOnx yg TOLIL, itu bukan khilaf. itu kesengajaan. kesengajaan paling jelas dari yg pernah gw baca. bagaimana mungkin, seseorang yg STr8, mau have sex dg sesama pria, jika itu bukan sebuah kesengajaan dari si HOMO?

    khilaf?
    bull-sh1t!!!!!
    gw mungkin salah seorang yg ikut kecewa dg apa yg monk lakukan.
    gw inget, gimana dulu monx yg mengharapkan "cintanya" terbalas oleh merpati. yang, pada saat cinta itu sudah didapat, balasan inikah yg monx berikan?
    HEBAT!!!!!
    gw berikan tepukan gedeeee banget.

    TERGODA katamu?
    BAH!!!!!
    kau bilang tergoda? BOHONG!!!! kau bukan tergoda, tapi kau menggoda. kau sengaja menggoda andika, terdorong rasa ingintahu dan penasaran yang sekeji iblis.

    gw emang ga berhak marah ke kamu.
    tapi gw marah.
    gw ga tau knp, mungkin karena nama gw yg sama ( merpati, red).
  • Tiada lagi kata yang bisa aku katakan, selain maaf. Sebuah kesalahan sudah terjadi. Sakit yang kutorehkan, kuyakini akan membekas. Aku bersalah... Aku sungguh bersalah....

    Aku mengerti kemarahanmu. Apapun yang kukatakan, tiada lagi artinya, bahkan untuk mengurangi sedikit saja kemarahanmu. Aku khilaf, sungguh, walau Little Pigeon mengatakan itu bukanlah ke khilaf an, apapun namanya, kesalahan sudah terjadi. Yang terjadi selama beberapa hari itu tak akan pernah bisa dihapus dari sejarah perjalanan hidupku.

    Walau malam itu kau datang menjemputku, aku tau ada sesuatu yang sudah hilang disana..... Malam itu, kita hanya melewatinya dengan diam. Sesuatu yang dulu pernah ada, sudahlah hilang.... Walau tak ada tangis yang keluar, aku tau, malam itu kita menangis bersama, didalam hati kami. Malam itu juga, kami tidak melepas kerinduan seperti yang biasa kami lakukan saat aku pulang dari bepergian. Tiada lagi dekapan mesra seperti dulu atau ciuman mesra dan pagutannya.

    Maafkan aku, sayang.
  • Montox wrote:
    Tiada lagi kata yang bisa aku katakan, selain maaf. Sebuah kesalahan sudah terjadi. Sakit yang kutorehkan, kuyakini akan membekas. Aku bersalah... Aku sungguh bersalah....

    Aku mengerti kemarahanmu. Apapun yang kukatakan, tiada lagi artinya, bahkan untuk mengurangi sedikit saja kemarahanmu. Aku khilaf, sungguh, walau Little Pigeon mengatakan itu bukanlah ke khilaf an, apapun namanya, kesalahan sudah terjadi. Yang terjadi selama beberapa hari itu tak akan pernah bisa dihapus dari sejarah perjalanan hidupku.

    Walau malam itu kau datang menjemputku, aku tau ada sesuatu yang sudah hilang disana..... Malam itu, kita hanya melewatinya dengan diam. Sesuatu yang dulu pernah ada, sudahlah hilang.... Walau tak ada tangis yang keluar, aku tau, malam itu kita menangis bersama, didalam hati kami. Malam itu juga, kami tidak melepas kerinduan seperti yang biasa kami lakukan saat aku pulang dari bepergian. Tiada lagi dekapan mesra seperti dulu atau ciuman mesra dan pagutannya.

    Maafkan aku, sayang.
    siapakah manusia hebat itu?
    apakah seseorang yg ga perna bersalah?
    ato seseorang yg ga pernah melakukan dosa?
    gw pikir bukan, manusia hebat adalah mereka yg mampu memperbiki kesalahan nya yg mampu merubah dosa2nya.

    berat untuk memaafkan, gw pikir nggak.
    tapi untuk melupakan?
    hohohoho, seumur hidup, mungkin itu bakal abadi di ingatan merpati.

    monx,
    bagi gw ribadi, apapun alasannya perselingkuhan itu bukan hal mudah dimaafkan. tapi bukan berarti ga bisa. sebuah kata2 aneh, yg bilang bahwa dg perselingkuhan kita bakal tau kadar cinta kita ke pasangan, gw pikir ada benarnya. toh, dg selingkuh akhirnya monx tahu bukan, bahwa bagimananpun merpati jauh lebih berarti?

    monx,
    waktu gw bilang itu bukan kekhilafan, gw pikir gw ga salah
    yg namanya sex, itu pasti dilakukan oleh 2 orang yg sama2 menginginkannya. klo nggak, itu namanya perkosaan. apalagi dlm kasus monx, bukankah andika seorang str8? kok bisa2 nya dia ngesex dg monx? klo nda hebatnya "rayuan"monx, apalagi? ingat, itu bukan hanya ada di pikiran gw, tapi juga mungkin di pikiran merpati. monx jelas2 salah, tapi monx nggak khilaf. jgn mengkambing hitamkan khilaf untuk membentengi diri. bilang aja, salah. titik.

    monx,
    pernah tau rasanay di selingkuhin?
    gw pernah. hihihihihihi.
    waktu itu gw cuma bilang ke blio "klo mau selingkuh, setidaknya lakukan dg cerdas. entah bagaimana caranya, agar gw ga tau". sebab kadangkala kejujuran itu pahit monx, sepahit obat. yg sangat memmungkinkan membuat kita muntah karena saking pahitnya.

    monx,
    apapun yg terjadi, gw yakin, jika kalian mampu menghadapi hal ini, kalian bakal lebih tangguh. seperti layaknya logam yg makin kuat setelah ditempa.

    monx, lain kali, klo selingkuh, ga usah kasi tau merpati.
    oke?
    ckikikikikikikikikikik
  • Malam itu... susah aku harus menjelaskan, bisa sepanjang film bioskop. Terlalu banyak yang harus diuraikan, terlalu rumit untuk dibeberkan. Dan terlalu panjang untuk dikisahkan. Semuanya berkait dan cerita di dalamnya, andai bisa kuucapkan dalam bahasa yang mudah dimengerti.

    Bukan waktu yang singkat sebelum kami menyadari ketertarikan masing masing. Aku tak tahu, perasaan apa yang ada dihatiku. Mana mungkin sih bisa menolak seorang Andika, yang gagah, tampan dan macho, bak di film2, dimana hadir sang pangeran perfect, yg ga ada celahnya.... mana mungkin sih kita menolaknya?

    Munafik rasanya kalau bilang aku tak menggoda. Tapi, tak benar rasanya menuduh sang homo yang menggoda sang straight untuk bercinta dengannya.... bermula ketika kami mulai membicarakan masa lalu kami, ketika tiba2 dia mempertanyakan sebuah "kisah" yang pernah menjadi topik semasa SMA dulu.....

    Masih ingat kisah Rajawali (atau siapa lah namanya waktu itu, wkakaka) ???? orang pertama yang mengenalkan kenikmatan bercinta dengan seorang lelaki walau cuma sebatas "gesek"2 an dan "ngocok"2an.... Sang model yang akhirnya sekarang kerja di negeri tirai bambu dan sempat bermalam dengan MOnx setahun yang lalu waktu MOnx tugas disana.

    Ketika Andika menanyakan "apa sih yang elo bedua benar2 lakuin waktu itu??" Aku ga mungkin boong lagi, scara Andika adlh teman dari adik Elang, sepupu Rajawali. Ak hanya diam sampai ketika tiba2 Andika mencoba mencium bibirku, yg memang kata orang merangsang itu, (wkakaka,... dasar narsis ya...)

    Adakah orang yang sanggup menolaknya???? Semua situasi dan kondisi tidak memungkinkan lagi untuk berkelit, ya, aku tertarik.... aku mau.... aku mau banget.....

    MOnx ga mau membenarkan apa yang terjadi, atau membuang kesalahan kepada siapa pun. Malam itu memang adalah keinginan kami berdua, (Pigeon, u were right...).. MOnx tak pernah menyalahkan siapa saja.... kemudian berlanjut malam selanjutnya dan selanjutnya.... itu bukan lagi sebuah kekhilafan (MOnx mengakui lagi ne....), itu sebuah kenikmatan, yang harus aku akui, masih membekas.... dan kalau terbayang malam2 itu, mengapa hati jadi berdesir lebih, walau aku yakin, seyakin-yakinnya, aku tak mungkin bersatu dengan Andika, dan malam itu adalah sebuah kenyataan.... mungkin hanya impian, atau khayalan.... tapi mengapa harus jadi kenyataan dan konsekuensinya, mengapa menjadi begitu sakit??? Dan mengapa aku harus menyakiti sebuah hati yang begitu murni.....

    Yayang, aku tau kamu membaca tulisan ini. Aku tak mengharap kamu datang memelukku dan berurai air mata, atau pernyataan mu kalau kamu memaafkan aku. Aku hanya ingin kau tau yang sebenarnya, yang malam itu terjadi.... sebuah pengkhianatan dariku.... sebuah luka yang telah kutorehkan ke hatimu.....

    Maafkan aku, M.....
  • Montox wrote:
    Malam itu... susah aku harus menjelaskan, bisa sepanjang film bioskop. Terlalu banyak yang harus diuraikan, terlalu rumit untuk dibeberkan. Dan terlalu panjang untuk dikisahkan. Semuanya berkait dan cerita di dalamnya, andai bisa kuucapkan dalam bahasa yang mudah dimengerti.

    Bukan waktu yang singkat sebelum kami menyadari ketertarikan masing masing. Aku tak tahu, perasaan apa yang ada dihatiku. Mana mungkin sih bisa menolak seorang Andika, yang gagah, tampan dan macho, bak di film2, dimana hadir sang pangeran perfect, yg ga ada celahnya.... mana mungkin sih kita menolaknya?

    Munafik rasanya kalau bilang aku tak menggoda. Tapi, tak benar rasanya menuduh sang homo yang menggoda sang straight untuk bercinta dengannya.... bermula ketika kami mulai membicarakan masa lalu kami, ketika tiba2 dia mempertanyakan sebuah "kisah" yang pernah menjadi topik semasa SMA dulu.....

    Masih ingat kisah Rajawali (atau siapa lah namanya waktu itu, wkakaka) ???? orang pertama yang mengenalkan kenikmatan bercinta dengan seorang lelaki walau cuma sebatas "gesek"2 an dan "ngocok"2an.... Sang model yang akhirnya sekarang kerja di negeri tirai bambu dan sempat bermalam dengan MOnx setahun yang lalu waktu MOnx tugas disana.

    Ketika Andika menanyakan "apa sih yang elo bedua benar2 lakuin waktu itu??" Aku ga mungkin boong lagi, scara Andika adlh teman dari adik Elang, sepupu Rajawali. Ak hanya diam sampai ketika tiba2 Andika mencoba mencium bibirku, yg memang kata orang merangsang itu, (wkakaka,... dasar narsis ya...)

    Adakah orang yang sanggup menolaknya???? Semua situasi dan kondisi tidak memungkinkan lagi untuk berkelit, ya, aku tertarik.... aku mau.... aku mau banget.....

    MOnx ga mau membenarkan apa yang terjadi, atau membuang kesalahan kepada siapa pun. Malam itu memang adalah keinginan kami berdua, (Pigeon, u were right...).. MOnx tak pernah menyalahkan siapa saja.... kemudian berlanjut malam selanjutnya dan selanjutnya.... itu bukan lagi sebuah kekhilafan (MOnx mengakui lagi ne....), itu sebuah kenikmatan, yang harus aku akui, masih membekas.... dan kalau terbayang malam2 itu, mengapa hati jadi berdesir lebih, walau aku yakin, seyakin-yakinnya, aku tak mungkin bersatu dengan Andika, dan malam itu adalah sebuah kenyataan.... mungkin hanya impian, atau khayalan.... tapi mengapa harus jadi kenyataan dan konsekuensinya, mengapa menjadi begitu sakit??? Dan mengapa aku harus menyakiti sebuah hati yang begitu murni.....

    Yayang, aku tau kamu membaca tulisan ini. Aku tak mengharap kamu datang memelukku dan berurai air mata, atau pernyataan mu kalau kamu memaafkan aku. Aku hanya ingin kau tau yang sebenarnya, yang malam itu terjadi.... sebuah pengkhianatan dariku.... sebuah luka yang telah kutorehkan ke hatimu.....

    Maafkan aku, M.....

    hohohoho
    itulah yg gw sebut dg malam jahanam.
    wekekeke

    biarkan gw bercerita.
    saat itu, gw sedang tidak punya pasangan. jomblo ( tapi gw mulai menyukai seseorang, ckikikik).
    dia datang, dari negeri yg berlaina benua.
    tidak begitu tampan, tapi juga ga jelek.
    tua, itu pasti ( dulu2 gw suka yg tua, ckikikikikik lagi deh).
    dia datang, pertaam2 kami cuma ngobrol. malem. gw berangkat tidur ( gw nginep di hotel dia). gw biasa bobo cuma apke underwear doang ( dia malh telanjang ko ga salah). pas amlem2, tiba2 dia nyiumin punggung gw. ( kata beberapa orang, kulit punggung gw emang luar biasa. ckikikikikik). terang aja gw kaget. gw bentak. wekekekeke. malem itu ga perlu gw lanjutin, secara malem itu kejadiannya cuma dia nyiumin pungung gw berkali2.

    malem selanjutnya, pas gw mo bobo, dia meluk gw. "maksa" gw ngelepaS segalanya. huakakakak. maka terjadilah apa yg seharusnya terjadi, tapi tidak seaaranya terjadi, dan memang lebih baik seandainya itu tidak terjadi. wekekekek.

    eh, 5-6 hari kemudian, dia nelpon, mo balik lagi ke kota gw.
    wekekekekek
    gw jomblo, gi "butuh"
    ya dah, gw iyain. LOL
    terjadi lagi deh.
    malam2 jahanam yg luar biasa memikat, namun hanay sesaat yg selanjutnya membuat gw seolah2 jatuh dalam lubang hitam pekat. wikikikikik

    gw menginginkannya
    dia menginginkannya
    dia bejat
    gw juga ga lebih baik

    nyatanya, dia punya pacar. yg waktu gw tanay, dia ga perna ngaku. tapi melihat apa yg sudah terjadi, gw sadar. gw uda menghancurkan hati seorang pria muda. gw secara ga langsung menyakiti si pacar dia. seumur2, gw sebenere ogah begituan ama yg punya pacar, tapi kan waktu itu dia ngakunya ga punya pacar.

    menyesalkan gw?
    ngak, gw ga menyesal.
    buat apa?
    toh gw menyesalpun ga bakal bikin hubungan mereka "membaik"
    gw menyalahkan dia? ga juga. lha wopng gw juga mau
    gw menyalaghkan diri sendiri? lho kenapa harus? ga perlu kan? lha wong gw ga tau dia punya pacar, n status gw cuma jomblo.

    cuma, gw berusaha mengambil pelajaran dari itu.
    gw ga bakal lagi majang poto2 bugil gw di forum ( huakakakak)
    gw kayaknya bakal udahan kencan ma orang2 tua
    gw bakal lebi hati2.
    dan bunayaak lagi

    oops, gw ngelantur yak monx?
    anyway, bagaimanpun gw yakin, merpati bakal memaafkanmu
    tapi soal melupakan, sekali lagi gw yakin, dia ga bakal perna lupa "penghianatan"mu

    seklai lagi, saran gw, klo ntar selingkuh ga sah kais tau siapa2. itu lebi aman bagi semua pihak
    ckikikikikikik
  • Montox wrote:
    MOnx ga mau membenarkan apa yang terjadi, atau membuang kesalahan kepada siapa pun. Malam itu memang adalah keinginan kami berdua,... MOnx tak pernah menyalahkan siapa saja.... kemudian berlanjut malam selanjutnya dan selanjutnya.... itu bukan lagi sebuah kekhilafan (MOnx mengakui lagi ne....), itu sebuah kenikmatan, yang harus aku akui, masih membekas.... dan kalau terbayang malam2 itu, mengapa hati jadi berdesir lebih, walau aku yakin, seyakin-yakinnya, aku tak mungkin bersatu dengan Andika, dan malam itu adalah sebuah kenyataan.... mungkin hanya impian, atau khayalan.... tapi mengapa harus jadi kenyataan dan konsekuensinya, mengapa menjadi begitu sakit??? Dan mengapa aku harus menyakiti sebuah hati yang begitu murni..........

    Kalau udah terjadi ya udah lah .. di sesalin juga kan dah ngga bisa di robah .. gara gara peju sesendok makan rusak dah tuh isi belanga .. jadi liat ke depan aja deh mulai sekarank ini ... stop thinking about it
    s-h-i-t happened ... nobody (ever) perfect ... ngga usah keseringan nengok nengok ke blakank ... kecuali sekedar jadi bahan pelajaran dan bahan perbandingan ... kalau sampay kamu pisah dengan M .. yah itu lah resiko hidup ... iya khan ... kalau bisa sih dia nya yang me-ma'af kan ... secara bisa aja kejadian nya terjadi sama dia ... iya khan ....
  • Kalau udah terjadi ya udah lah .. di sesalin juga kan dah ngga bisa di robah .. gara gara peju sesendok makan rusak dah tuh isi belanga .. jadi liat ke depan aja deh mulai sekarank ini ... stop thinking about it
    s-h-i-t happened ... nobody (ever) perfect ... ngga usah keseringan nengok nengok ke blakank ... kecuali sekedar jadi bahan pelajaran dan bahan perbandingan ... kalau sampay kamu pisah dengan M .. yah itu lah resiko hidup ... iya khan ... kalau bisa sih dia nya yang me-ma'af kan ... secara bisa aja kejadian nya terjadi sama dia ... iya khan ....
    [/quote]

    makasi bang atas nasehatnya....
  • oops, gw ngelantur yak monx?
    anyway, bagaimanpun gw yakin, merpati bakal memaafkanmu
    tapi soal melupakan, sekali lagi gw yakin, dia ga bakal perna lupa "penghianatan"mu

    seklai lagi, saran gw, klo ntar selingkuh ga sah kais tau siapa2. itu lebi aman bagi semua pihak
    ckikikikikikik

    thank u jg atas masukannya.... lanjutannya ntar Monx ceritain aja ya....
  • Terbalaskah dendam ini?

    Pertanyaan ini bermula dari M..... Balas dendam???? lha koq bisa.... M menuduh Monx melakukan pembalasan dendam atas peng"hianatan" nya berbulan2 yang lalu.... ketika dia mendua kan MOnx dengan seorang wanita yang membuat kami sempat "break"..... waktu itu Monx memaksa dia memilih dan dia pilih wanita itu.... Monx hancur waktu itu.....

    Hubungan kami sempat berhenti sebulan lebih walau akhirnya dia kembali, Monx masih merasakan ke sakitan itu.... seperti kata Pigeon.... memaafkan iya, melupakan ngga.... saban hari, nama wanita itu trus menjadi topik kecemburuan MOnx.... Bukan karena penyelewengan nya, tapi karena dia memilih wanita itu.

    Wanita itu sudah hilang dari sehari2 kami, walau Monx tau persis dia sudah ga ada di Jkt, namun Monx masih aja merasakan sedikit ketakutan.... Sikap M yang seperti nya sudah 100% sayang sama Monx, masih ga bisa meredam ketakutan di hati MOnx.... Mungkin ini yang dinamakan cemburu....

    Lantas, terbalaskah dendam Monx???? Ngga...
    Bukan dendam... Aku ga mau mengkambing hitamkan dendam...
    malam itu hanya nafsu.... dan kemauan dan nafsu....
    Aku yakin, kebanyakan akan terjebak dalam situasi yang sama....
    Cowok se perfect Andika????? STR8 (not so str8 anymore) lagi..... mana bisa lah....
  • Montox wrote:
    Terbalaskah dendam ini?

    Pertanyaan ini bermula dari M..... Balas dendam???? lha koq bisa.... M menuduh Monx melakukan pembalasan dendam atas peng"hianatan" nya berbulan2 yang lalu.... ketika dia mendua kan MOnx dengan seorang wanita yang membuat kami sempat "break"..... waktu itu Monx memaksa dia memilih dan dia pilih wanita itu.... Monx hancur waktu itu.....

    Hubungan kami sempat berhenti sebulan lebih walau akhirnya dia kembali, Monx masih merasakan ke sakitan itu.... seperti kata Pigeon.... memaafkan iya, melupakan ngga.... saban hari, nama wanita itu trus menjadi topik kecemburuan MOnx.... Bukan karena penyelewengan nya, tapi karena dia memilih wanita itu.

    Wanita itu sudah hilang dari sehari2 kami, walau Monx tau persis dia sudah ga ada di Jkt, namun Monx masih aja merasakan sedikit ketakutan.... Sikap M yang seperti nya sudah 100% sayang sama Monx, masih ga bisa meredam ketakutan di hati MOnx.... Mungkin ini yang dinamakan cemburu....

    Lantas, terbalaskah dendam Monx???? Ngga...
    Bukan dendam... Aku ga mau mengkambing hitamkan dendam...
    malam itu hanya nafsu.... dan kemauan dan nafsu....
    Aku yakin, kebanyakan akan terjebak dalam situasi yang sama....
    Cowok se perfect Andika????? STR8 (not so str8 anymore) lagi..... mana bisa lah....

    sepertinya ngga bisa di-paksa-in deh ... cinta dan sayang itu ... di paksa-in juga ngga bakal awet kok

    kalau salah satu nya dah ngga mau atawa ngga bisa barengan lagi ya lepasin aja dengan rela ... maksa juga dah ngga guna .. ini pernah kejadian sama jalan hidup gue sendiri .. tetapi kalau (misalnya) dah terpaksa misah trs balikan lagi .. ya gpp juga ... tergantung ke kalian yang lakonin kok ... ( gue jg pernah beginian kok)
    8) 8) 8)
  • satria wrote:
    Montox wrote:
    Terbalaskah dendam ini?

    Pertanyaan ini bermula dari M..... Balas dendam???? lha koq bisa.... M menuduh Monx melakukan pembalasan dendam atas peng"hianatan" nya berbulan2 yang lalu.... ketika dia mendua kan MOnx dengan seorang wanita yang membuat kami sempat "break"..... waktu itu Monx memaksa dia memilih dan dia pilih wanita itu.... Monx hancur waktu itu.....

    Hubungan kami sempat berhenti sebulan lebih walau akhirnya dia kembali, Monx masih merasakan ke sakitan itu.... seperti kata Pigeon.... memaafkan iya, melupakan ngga.... saban hari, nama wanita itu trus menjadi topik kecemburuan MOnx.... Bukan karena penyelewengan nya, tapi karena dia memilih wanita itu.

    Wanita itu sudah hilang dari sehari2 kami, walau Monx tau persis dia sudah ga ada di Jkt, namun Monx masih aja merasakan sedikit ketakutan.... Sikap M yang seperti nya sudah 100% sayang sama Monx, masih ga bisa meredam ketakutan di hati MOnx.... Mungkin ini yang dinamakan cemburu....

    Lantas, terbalaskah dendam Monx???? Ngga...
    Bukan dendam... Aku ga mau mengkambing hitamkan dendam...
    malam itu hanya nafsu.... dan kemauan dan nafsu....
    Aku yakin, kebanyakan akan terjebak dalam situasi yang sama....
    Cowok se perfect Andika????? STR8 (not so str8 anymore) lagi..... mana bisa lah....

    sepertinya ngga bisa di-paksa-in deh ... cinta dan sayang itu ... di paksa-in juga ngga bakal awet kok

    kalau salah satu nya dah ngga mau atawa ngga bisa barengan lagi ya lepasin aja dengan rela ... maksa juga dah ngga guna .. ini pernah kejadian sama jalan hidup gue sendiri .. tetapi kalau (misalnya) dah terpaksa misah trs balikan lagi .. ya gpp juga ... tergantung ke kalian yang lakonin kok ... ( gue jg pernah beginian kok)
    8) 8) 8)

    Wah... jadi terharu.... Mas Satria bisa ngasih nasehat yang ga ada ngangkangnya.... wkakakakak.....
    makasih bgt loh.... kadang nasehat dari yg pernah ngalamin tuh berguna sekali... thanks lo....
  • Montox wrote:
    satria wrote:
    Montox wrote:
    Terbalaskah dendam ini?

    Pertanyaan ini bermula dari M..... Balas dendam???? lha koq bisa.... M menuduh Monx melakukan pembalasan dendam atas peng"hianatan" nya berbulan2 yang lalu.... ketika dia mendua kan MOnx dengan seorang wanita yang membuat kami sempat "break"..... waktu itu Monx memaksa dia memilih dan dia pilih wanita itu.... Monx hancur waktu itu.....

    Hubungan kami sempat berhenti sebulan lebih walau akhirnya dia kembali, Monx masih merasakan ke sakitan itu.... seperti kata Pigeon.... memaafkan iya, melupakan ngga.... saban hari, nama wanita itu trus menjadi topik kecemburuan MOnx.... Bukan karena penyelewengan nya, tapi karena dia memilih wanita itu.

    Wanita itu sudah hilang dari sehari2 kami, walau Monx tau persis dia sudah ga ada di Jkt, namun Monx masih aja merasakan sedikit ketakutan.... Sikap M yang seperti nya sudah 100% sayang sama Monx, masih ga bisa meredam ketakutan di hati MOnx.... Mungkin ini yang dinamakan cemburu....

    Lantas, terbalaskah dendam Monx???? Ngga...
    Bukan dendam... Aku ga mau mengkambing hitamkan dendam...
    malam itu hanya nafsu.... dan kemauan dan nafsu....
    Aku yakin, kebanyakan akan terjebak dalam situasi yang sama....
    Cowok se perfect Andika????? STR8 (not so str8 anymore) lagi..... mana bisa lah....
    sepertinya ngga bisa di-paksa-in deh ... cinta dan sayang itu ... di paksa-in juga ngga bakal awet kok

    kalau salah satu nya dah ngga mau atawa ngga bisa barengan lagi ya lepasin aja dengan rela ... maksa juga dah ngga guna .. ini pernah kejadian sama jalan hidup gue sendiri .. tetapi kalau (misalnya) dah terpaksa misah trs balikan lagi .. ya gpp juga ... tergantung ke kalian yang lakonin kok ... ( gue jg pernah beginian kok)
    8) 8) 8)
    Wah... jadi terharu....Mas Satria bisa ngasih nasehat yang ga ada ngangkangnya.... wkakakakak.....
    makasih bgt loh.... kadang nasehat dari yg pernah ngalamin tuh berguna sekali... thanks lo....

    ih elu tuh ye ... :oops: :oops: :oops: :oops: :oops: ngangkank dan slangkangan itu kan hanya sebagian kecil dr kehidupan kita ...
    walaupun bagian yang (cukup) pentink juga seh ... hehehehehe
  • Rasa sesal di dasar hati
    Diam tak mau pergi
    Haruskah aku lari dari kenyataan ini
    Pernah ku mencoba tuk sembunyi
    namun senyum tetap mengikuti.........

    Oh Maafkanlah....

    Lagu itu kembali menjadi pengisi hari2 kosongku tanpa Merpati. Lagu yang juga dulu pernah menjadi kesukaanku karena enak melodinya kini kok bisa jadi begitu menyentuh.

    Merpati akhirnya menuruti kemauan ortu nya untuk pulang ke kampungnya untuk liburan Idul Adha ini..... Tak seperti tahun lalu dia menemaniku di Jakarta, entah karena perasaan ak aja atau karena benar2 suruhan ortunya...... yang jelas ada sesuatu yang kosong dalam hari2ku beberapa hari ini... ada yang hilang....

    Sifat ga banyak bicara Merpati begitu menyiksa menjelang kepulangannya.... sehabis mengantar ak pulang Kamis malam itu, dia tidak banyak bicara. Seperti biasana, dia ikut makan malam di rumahku scara ibuku sudah menganggapnya seperti anak sendiri (baca:menantu)..... aku yakin, ortu ku sudah tau mengenai hubunganku dgn Merpati, scara Merpati pernah tinggal di rumahku.....

    sebelum dia pulang, ak minta dia memelukku. Dengan agak sedikit terpaksa akhirnya dia mau juga memelukku, namun ak tau, yang kupeluk bukan lagi Merpatiku yang dulu....

    Aku mencoba mencium bibirnya..... bibir kasar yang terasa begitu enak ketika dia mengulum bibirku... ak kangen.... tapi apa daya, dia membuang pandangannya kearah lain dan bibirnya pun bergeser.....

    Kamu masih marah ya.

    Diam

    Maafin aku ya.....

    Diam

    Ngomong dunk.....

    Diam....

    Yank.... maafin ak ya....
    Apa yang harus di maafin????
    Ak tau ak salah.....
    Udah terlambat kali....

    Ak hanya bisa melihat kepergiannya dengan hati yang teriris..... Terlambatkah aku???

    Mungkin perpisahan bisa menjadi solusi terbaik dalam masalah ini. Relakah ak??? Kata Mas Satria, pasti bisa.... walau sakit... ak harus mengakui, ini mungkin adalah sebuah penyelesaian yang paling baik untuk saat ini....

    "Aku sudah tau apa rasanya sakit yang km sebutkan dulu....
    Sakit sekali.... "
  • Montox wrote:
    Kata Mas Satria, pasti bisa.... walau sakit... ak harus mengakui, ini mungkin adalah sebuah penyelesaian yang paling baik untuk saat ini....

    yang pernah ku alami ... org yg ku cinta .. mana cinta pertama lagi ... harus ku rawat dari dia sakit sampai dia meninggal dunia, secara kita kan emang dah janji sehidup semati ...
    hanya sekedar berbagi pengalaman (pahit) .... rasanya ngga bisa di tulis disini ... bukan hanya merawat sampay dia nya meninggal .. tetapi gue yang ngurus penguburan nya juga ... malahan sampai harus bikin pidato diatas pusara nya ... di depan semua anggota keluarga dia yang dateng melayat ... ( eh ini hanya sekedar berbagi aja loh )
Sign In or Register to comment.