BoyzForum! BoyzForum! - forum gay Indonesia www.boyzforum.com

Howdy, Stranger!

It looks like you're new here. If you want to get involved, click one of these buttons!

Selamat datang di situs Boyzforum yang diarsipkan oleh Queer Indonesia Archive. Forum untuk komunitas gay Indonesia yang populer ini didirikan pada tahun 2003, dan ditutup pada tanggal 15 Desember 2020.

Forum ini diabadikan untuk kepentingan sejarah. Tidak akan ada konten baru di forum ini. Silakan menikmati forum ini sebagai potongan dari sejarah queer Indonesia.

STILL INTO YOU: Three and One

edited December 2013 in BoyzStories
STILL INTO YOU: Three and One
Oleh: Tamma

—PROLOG—

Pagi itu, kedua belah mata cokelat milik Theo menyipit menatap matahari yang terlihat sudah begitu terik di atas kepalanya. Pikirannya melayang. Sudah lebih dari tiga tahun, akankah semuanya berubah ataukah… semuanya akan tetap sama saja? Tuhan, berikanlah hal yang terbaik untukku, bila menurut-Mu itu yang terbaik, batinnya.

***

Can’t count the years one hand
That we’ve been together
I need the other one to hold you
Make you fell, make you fell better

It’s not walk in the park
To love each other
But when our fingers interlock
Can’t deny, can’t deny you’re worth it
Cause after all this time
I’m still into you

I should be over all the butterflies
But I’m into you
And baby even our worst night
I’m into you

Let em wonder how we got this far
Cause I don’t really need to wonder at all
Yeah after all this time
I’m still into you

Still Into You—Paramore

***

Comments

  • kok gak dlanjutkan bro,,,, :-/
  • Next dong..
  • @diyuna @Flowerboy ups, sorry banget. Aku mau nulis cerita ini dulu sampai selesai, baru dipost. Soalnya takut stuck ide dan berhenti di tengah jalan. Yang sabar, ya~ :)
  • aku di mention ya...
  • oke oke oke,, kalo dah update jgn lupa mention akiu
  • elul wrote: »
    aku di mention ya...

    @elul oke, sip. Tapi, kayaknya posnya masih lama.
  • edited December 2013
    kalo boleh tau bocorannya dong, kisah jaman sekokah, kuliah atau udah di dunia kerja?
    hehe
  • edited December 2013
    @alexislexis Aku belum kepikiran mau kayak gimana jalan cerita ini. -_- Tapi kayaknya ceritanya bakalan mencakup ketiga masa itu: sekolah, kuliah sama masa kerja. Tapi, meski masanya panjang begitu, ceritanya gak akan lebih dari 16 part.
  • Tamma wrote: »
    @alexislexis Aku belum kepikiran mau kayak gimana jalan cerita ini. -_- Tapi kayaknya ceritanya bakalan mencakup ketiga masa itu: sekolah, kuliah sama masa kerja. Tapi, meski masanya panjang begitu, ceritanya gak akan lebih dari 16 part.

    ohh okeh okeh
    keep writing and dont be long yah (^Ő^)/ ŐĶĂŶ......!!!
  • belum kepikiran brarti khan belum nulis
    trus ngapain bikin thread ini? *bingung
  • firkhafie wrote: »
    belum kepikiran brarti khan belum nulis
    trus ngapain bikin thread ini? *bingung

    @firkhafie hihi, aku aja bingung kenapa bisa bikin thread ini. XD *eh*

    Eh, prolog di atas itu bukan termasuk tulisan, ya?
  • edited December 2013
    Euh, buat yang udah nyempetin mampir. Sorry, banget, komputer sama modemku lagi trouble. *malah ngeharkosin*
Sign In or Register to comment.