BoyzForum! BoyzForum! - forum gay Indonesia www.boyzforum.com

Howdy, Stranger!

It looks like you're new here. If you want to get involved, click one of these buttons!

Selamat datang di situs Boyzforum yang diarsipkan oleh Queer Indonesia Archive. Forum untuk komunitas gay Indonesia yang populer ini didirikan pada tahun 2003, dan ditutup pada tanggal 15 Desember 2020.

Forum ini diabadikan untuk kepentingan sejarah. Tidak akan ada konten baru di forum ini. Silakan menikmati forum ini sebagai potongan dari sejarah queer Indonesia.

Religion VS LGBT

edited September 2011 in BoyzRoom
Apa pendapat kalian dengan DISKUSI ini?

Comments

  • melelahkan. seperti membandingkan apel dengan kelapa, ga bakal ada titik temu
  • nggak bakal ketemu lah kakak, anggap aja ini guilty pleasure , sweetest sins ,dan semuanya akan beres2 aja :D
  • bener gak ada titik temunya? yang jadi masalah aku ngga bisa berkata" akan hal ini, aku takut kalo Dia (tuhanku) kecewa dengan ku, aku ngga mau itu, someone help me
  • Paling ujung2 nya jadi ajang saling menghujat,
  • hmmm, pertanyaan klise... Ndak akan ketemu karena punya pembenaran sendiri, semacam religi lawan hak asasi, repot...
This discussion has been closed.